Gelandang AC Milan, Sandro Tonali memastikan timnya mengusung misi kebangkitan jelang pertandingan pekan 23 Liga Italia melawan Juventus, Senin (24/1/2022) dini hari WIB. Duel seru yang mempertemukan AC Milan vs Juventus berlangsung di San Siro, mulai pukul 02.45 WIB. Tuan rumah AC Milan ingin menjadikan Juventus sebagai obat pelipur lara setelah menelan kekalahan pada laga […]