Sekretaris Tim Seleksi (Timsel) Calon Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Bahtiar menyampaikan calon anggota KPU dan Bawaslu bukan sekadar penyelenggara Pemilu melainkan juga penyelenggara negara. Hal tersebut disampaikannya dalam webinar bertajuk Sosialisasi Seleksi Calon Anggota KPU RI dan Bawaslu RI Masa Jabatan Tahun 2022 2027 pada Jumat (5/11/2021). Bahtiar […]